SMA Islam Diponegoro Surakarta adalah sekolah dengan pendidikan yang komprehensif melalui pengintegrasian pendidikan nasional & pendidikan kewirausahaan berbasis islami.
Pengoptimalan pendidikan kewirausahaan melaluikerjasama dengan tiga perguruan tinggi terkemuka di Kota Surakarta yaitu Akademi Seni dan Desain Indonesia, Universitas Duta Bangsa, & Sekolah Tinggi Pariwisata SAHID Surakarta.

Visi dan Misi SMA Islam Diponegoro Surakarta

Visi :

Membentuk pendidikan yang berkualitas, islami, mandiri, berwawasan lingkungan, dan berorientasi global

Misi :

  1. Mendidik siswa unggul dalam prestasi
  2. Mendidik siswa memiliki kepribadian islami
  3. Mendidik siswa memiliki pribadi yang mandiri
  4. Mendidik siswa berwawasan lingkungan
  5. Mendidik siswa yang mampu berkompetensi secara global

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Explore More

READY FOR ENTERING OUR BOARDING?

0 Comments 0 tags

SMA Islam Diponegoro Surakarta berdiri pada tanggal 1 Januari 1967 di bawah naungan Yayasan Pendidikan Islam Diponegoro Surakarta yang telah dibentuk oleh para tokoh muslim sejak tahun 1928. SMA Islam

TALKSHOW “MENYEMAI BAKAT, MERAIH PRESTASI

0 Comments 0 tags

Untuk menjalin persaudaraan yang erat antar unit-unit di Yayasan Pendidikan Islam Diponegoro Surakarta, SMA Islam Diponegoro Surakarta mengundang SMP Islam Diponegoro Surakarta untuk berkunjung dan mendengarkan berbagai prestasi yang telah