Alhamdulillah prestasi kembali diukir oleh siswa-siswi SMA Islam Diponegoro Surakarta, Asyrof Fawaaz Sukardi, Naufal Cahya, dan Abdullah Assegaf (X Putra) yang berhasil meraih *Juara 2 dan Juara Harapan 1* pada ajang Penulisan Kreativitas Masyarakat (PKM) Best of The Best ke-III tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Persepsi.

Selamat kepada para siswa, guru pembimbing, dan seluruh pihak yang telah mendukung dalam mencapai prestasi ini. Semoga pencapaian ini memotivasi seluruh siswa-siswi SMA Islam Diponegoro Surakarta untuk terus mengukir prestasi dan semoga kalian mendapatkan hasil yang terbaik!
________________________________________

Get our latest update on :
Instagram, Facebook & Youtube : @smaislamdiponegoroska

#YPID #YPIDSOLO #SMAISLAMDIPONEGORO #PTIDIPONEGORO #SDISLAMDIPONEGORO #SMPISLAMDIPONEGORO #SEKOLAH #SEKOLAHPENGGERAK #KURIKULUMMERDEKA #PPDB2025 #SEKOLAHISLAM #BERSAMAKITABISA #BOARDINGSCHOOL #ISLAMICBOARDINGSCHOOL #ISLAMICBOARDINGSCHOOL #BERSAMAKITABISA

SMA Islam Diponegoro Surakarta
Jl. Kapten Mulyadi no. 221D, Kec. Ps. Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah (0271) 654804

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Explore More

KUNJUNGAN PROF. JU SEONG LEE DARI THE EDUCATION UNIVERSITY OF HONG KONG KE SMA ISLAM DIPONEGOOR SURAKARTA

SMA Islam Diponegoro Surakarta menjadi salah satu sekolah pioner dalam project pembelajaran Bahasa Inggris menggunakan IDLE Module Program. Projek ini diinisiasi oleh Prof. Ju Seong Lee dari The Education University

GERAKAN AKSI BERGIZI SERENTAK DI SMA ISLAM DIPONEGORO SURAKARTA

Kesehatan adalah aspek penting yang sedang menjadi perhatian masyarakat saat ini. Pemerintah juga turut mengamati dan melakukan berbagai upaya dalam peningkatan kesehatan warganya. Salah satunya adalah puskesmas Sangkrah yang hendak

PEMILIHAN KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS PERIODE 2023/2024 SMA ISLAM DIPONEGORO SURAKARTA

Puncak pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS SMA Islam Diponegoro Surakarta telah sampailah pada saat yang di tunggu-tunggu. Kamis, 14 September 2023, seluruh guru dan karyawan, siswa, hingga komite SMA