Alhamdulillah, Khadijah Wafa (XI IPS 2) siswi SMA Islam Diponegoro Surakarta berhasil menjadi finalis news anchor competition se-Solo Raya yang diselenggarakan oleh Direct English.

Wafa, sapaan akrabnya, berhasil memukai juri saat babak penyisihan sehingga ia terpilih menjadi 10 peserta terbaik yang nantinya akan memperebutkan gelar juara di Solo Square pada tanggal 29 Oktober 2022. Miss Tami selaku guru pembimbing berharap pada saat finalis nanti, Wafa bisa tampil memukau dan percaya diri seperti pada saat proses latihan.

Semoga Wafa diberikan kelancaran dan kemudahan sehingga mampu menampilkan yang terbaik. Aamiin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Explore More

SISWA-SISWI KELAS X DAN XI SMA ISLAM DIPONEGORO SURAKARTA MENGIKUTI ASESMEN PSIKODIAGNOSTIK

0 Comments 0 tags

Hari ini, Kamis, 16 Mei 2024, siswa-siswi kelas X dan XI SMA Islam Diponegoro Surakarta mengikuti Asesmen PsikoDiagnostik bersama Mahasiswa Fakultas Psikologi UNS. Tes ini meliputi beberapa alat tes psikologi

TIM BASKET SMA ISLAM DIPONEGORO SURAKARTA MERAIH JUARA II DALAM LOMBA SOLO TECHNOPARK SPORTS WEEK 2023

0 Comments 0 tags

Pengalaman itu memberikan pelajaran berharga. Banyak hal yang awalnya terlihat tidak mungkin, kenyataannya dapat terlaksana jika ada kemauan untuk memperolehnya. Mimpi menjadi juara bukanlah angan-angan bagi mereka yang tak pernah

PENGABDIAN MASYARAKAT SISWA-SISWI KELAS X SMA ISLAM DIPONEGORO SURAKARTA

0 Comments 0 tags

Ada 3 projek P5 yang dicanangkan pemerintah pada kurikulum merdeka telah dikerjakan di kelas X oleh siswa-siswi SMA Islam Diponegoro Surakarta. Kewajiban selanjutnya bagi para siswa adalah menularkan apa yang